Change the world by words. Think anything, anywhere. Create the imagination, then Let's share the inspirations.

Showing posts with label IAIN Cirebon. Show all posts
Showing posts with label IAIN Cirebon. Show all posts

31 July 2010

Hidup Adalah Pilihan

Ada 2 buah bibit tanaman yang terhampar di sebuah ladang yang subur. Bibit yang pertama berkata, "Aku ingin tumbuh besar. Aku ingin menjejakkan akarku dalam-dalam di tanah ini, dan menjulangkan tunas-tunasku di atas kerasnya tanah ini. Aku ingin membentangkan semua tunasku, untuk menyampaikan salam musim semi. Aku ingin merasakan kehangatan matahari, dan kelembutan embun pagi di pucuk-pucuk daunku."

Lama-Lama Jadi Bukit

Pepatah ini sederhana saja, "sedikit demi sedikit, lama-lama menjadi bukit." Kita biasa memaknainya, bahwa bila kita mengumpulkan sesen demi sesen, pada saatnya kita akan dapatkan sepundi. Namun sesungguhnya pepatah ini tak sekedar berbicara tentang hidup hemat, atau ketekunan menabung.


S.O.S

Tanda bahaya dalam keadaan darurat adalah SOS. Banyak yang mengatakan, SOS adalah singkatan "Save Our Soul". Tetapi ini sebenarnya keliru. SOS bukanlah singkatan.

Saya Tidak Tahu

Menjadi cerdas, tidak berarti mengetahui segala jawaban. Terkadang, jawaban paling cerdas yang anda dapat katakan adalah "Saya tidak tahu". Diperlukan rasa percaya diri dan kecerdasan extra untuk mengakui ketidaktahuan anda. Dan saat anda melakukannya, anda sedang dalam proses mempelajari jawaban sesungguhnya.

Mengasah Diri

Penebang mengasah kapaknya. Pemburu mengencangkan busurnya. Penulis meraut pensilnya. Mereka harus memperbarui peralatannya. Ini adalah prinsip sederhana tentang produktivitas.

Tak banyak pohon yang bisa ditebang oleh kapak yang tumpul dan aus. Tak ada buruan yang mampu ditaklukkan oleh busur yang renta. Tak sebuah kata bisa tertulis dari pensil yang patah. Maka, apa yang harus anda asah agar tetap meraih kehidupan pribadi dan karier yang penuh dan berlimpah?

Kisah Seekor Belalang

Seekor belalang telah lama terkurung dalam sebuah kotak. Suatu hari ia berhasil keluar dari kotak yang mengurungnya tersebut. Dengan gembira ia melompat-lompat menikmati kebebasannya. Di perjalanan dia bertemu dengan seekor belalang lain. Namun dia keheranan mengapa belalang itu bisa melompat lebih tinggi dan lebih jauh darinya.

Mencoba Sesuatu Yang Positif

Setiap orang pernah merasakan suatu kekecewaan, kegagalan, dan frustrasi. Kadang semuanya datang sekaligus, dan kita merasa dunia runtuh. Segera sesudah itu kita melihat segala sesuatunya dari sisi negatif. Segala sesuatunya terlihat berantakan.

28 July 2010

Berlayarlah Menuju Pantai Harapan

Anda adalah perahu kokoh yang sanggup menahan beban, terbuat dari kayu terbaik, dengan layar gagah menentang angin. Kesejatian anda adalah berlayar mengarungi samudra, menembus badai dan menemukan pantai harapan.

Dimulai Dengan Angan-angan

Segala yang terjadi, dimulai dengan khayalan. Segala yang anda capai, dimulai dengan angan-angan di pikiran.

Apa yang anda sekarang angankan, bila kita bicara tentang setahun dua tahun ke depan? Apakah anda melihat masalah, dan segala sesuatu yang berantakan? Ataukah anda melihat peluang dan keberhasilan?

DELAPAN......!

Barangsiapa duduk bersama delapan kelompok orang, maka Allah akan menambah delapan sifat baginya, yaitu :

(1) Barangsiapa duduk bersama orang kaya, maka akan bertambah cintanya terhadap dunia

Pandangan Islam terhadap Kemuliaan Perempuan

Kaum feminis bilang susah jadi wanita ISLAM, lihat saja peraturan dibawah ini :
1. Wanita auratnya lebih susah dijaga berbanding lelaki.
2. Wanita perlu meminta izin dari suaminya apabila mau keluar rumah tetapi tidak sebaliknya.
 

Neraka Belanda VS Neraka Indonesia

Sang pejabat nggak mau rugi: "Memangnya enakan dimana, neraka Indonesia atau Belanda ya??"
Malaikat menyodorkan brosur "neraka".
Disitu tertulis a.l:
 

Galian Situs Batutulis

Sudah dengar kabar dari Hasil galian situs Batutulis di Bogor ?

Nah ini ada laporan yang mengatakan bahwa

Sampeyan Masih Untung

Karena sayang istri yang sedang ngidam, pulang kantor Joni (J) mampir ke pasar untuk membelikan mangga pesanan istrinya di tukang mangga (TM) dari Madura yang telah menjadi langganannya sejak lama.

Makan Bakso Solo

Dua orang pemuda ingin makan bakso dan akhirnya mereka berdua menemukan warung yang namanya Bakso Solo, kemudian mereka masuk dan memilih tempat duduk dengan nafsu makan yang penuh.

Cara Alam Menghibur Kita

Pernahkah kita mengalami ketika hujan deras mengguyur, kita lupa membawa payung. Lalu kita pun berbasah kuyup kedinginan. Namun, ketika kita siapkan jas hujan, justru panas dan terik datang membakar hari. Sebalkah anda?

Doa yang Terkabul

By Ahmad Fauzan

Doa adalah ibadah ruhiyah yang dapat berfungsi sebagai sarana interaksi antara seorang hamba dan Penciptanya. Sabda Rasulullah, ''Doa itu adalah ibadah.''Namun, agar doa dikabulkan oleh Allah SWT, ada syarat yang harus dipenuhi.

Surat Cinta Seorang Akhwat

Assalamu’alaikum Warohmatullohi Wabarokatuh…

Ini adalah kisah yang sudah sangat melegenda
Tentang Julius Caesar, Kaisar Romawi yang rela
Kehilangan kehormatan, kesetiaan dan bahkan negaranya
Demi Si ratu penggoda: Cleopatra
[kata ahli sejarah] ………… atas nama cinta

27 July 2010

Sholat.... "Makanan" Penting Otak Kita

" Maka dirikanlah Sholat karena Tuhanmu dan Berkurbanlah' (Q.S Al Kautsar:2). Begitulah firman ALLAH swt. yang memerintahkan umat-Nya untuk menunaikan sholat. Mungkin kita menganggap bahwa sholat adalah suatu kewajiban yang harus dilakukan… Namun, pernahkah disadari bahwa sholat itu sendiri merupakan salah satu alat komunikasi kita kepada pemilik alam semesta ini yaitu ALLAH swt.? Ternyata tak hanya itu saja, terdapat banyak manfaat dibalik keutamaan sholat…. Salah satunya adalah sholat merupakan “makanan” penting otak kita………

Sepuluh Menit Lebih Lama

Orang-orang hebat sebenarnya hanyalah orang-orang biasa yang memiliki tekad yang luar biasa. Saat orang-orang disekeliling anda menyerah dan mundur, kertakkan gigi anda dan cobalah untuk menggali sedikit lebih dalam. Sukses diraih dan dipertahankan oleh mereka yang terus mencoba.


Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...